• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman
  • Kontak
Jumat, Oktober 3, 2025
No Result
View All Result
  • Home
  • National
  • Internasional
  • Polkam
  • Hukrim
  • News
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Home
  • National
  • Internasional
  • Polkam
  • Hukrim
  • News
  • Pendidikan
  • Olahraga
No Result
View All Result
No Result
View All Result
Home Uncategorized

Partai Gerindra Banda Aceh Salurkan Sembako Bagi Korban Kebakaran

by WartaNusantara
Februari 23, 2025
in Uncategorized
0
Partai Gerindra Banda Aceh Salurkan Sembako Bagi Korban Kebakaran
0
SHARES
21
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Dewan Pimpinan Cabang Partai Gerindra Kota Banda Aceh Salurkan Sembako Bagi Korban Kebakaran

BANDA ACEH : WARTA-NUSANTARA.COM–Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Gerindra Kota Banda Aceh menyalurkan bantuan Sembilan Bahan Pokok (Sembako) kepada korban kebakaran di Gampong Ateuk Pahlawan, Kecamatan Baiturrahman, Kota Banda Aceh, Sabtu, 22 Februari 2025.

Bantuan berupa paket sembako yang terdiri dari beras, indomie, minyak makan, air mineral, biskuit dan makanan ringan. Bantuan diserahkan langsung oleh Ketua DPC Gerindra Kota Banda Aceh, Ramza Harli didampingi oleh jajaran pengurus, anggota DPRK Mehran Gara serta kader baru Muhammad Luthfi. Bantuan diterima oleh Ketua Pemuda Gampong Ateuk Pahlawan, T Ikram Maulana.

Ramza berharap bantuan yang disalurkan dapat sedikit membantu mengurangi penderitaan korban musibah kebakaran dimasa darurat.

“Semoga bantuan ini dapat meringankan beban korban dalam masa darurat ini,” ujarnya.

RelatedPosts

Pemuda Waikomo Lembata Dukung Program Inklusi Peduli Orang Muda

Pemuda Waikomo Lembata Dukung Program Inklusi Peduli Orang Muda

Lembata Sambut PPPK Tahap II : Momentum Penguatan Pelayanan Publik

Lembata Sambut PPPK Tahap II : Momentum Penguatan Pelayanan Publik

Load More

“Kami semua menyampaikan rasa duka yang mendalam atas musibah yang terjadi ini. Kami berharap agar para korban diberi ketabahan dan kesabaran dalam menghadapi musibah ini. Karena ini ujian Allah SWT,” sambungnya lagi.

Selanjutnya Ramza juga mengimbau warga untuk selalu menjaga lingkungannya dari bahaya kebakaran, mengngat jalan yang sangat sempit tidak bisa dilalui oleh mobil damkar maka harus lebih berhati-hati terhadap potensi kebakaran.

“Saya berharap kita semua harus waspada saat meninggalkan rumah, memeriksa kompor, alat elektronik, dan semua peralatan yang berpotensi menyebabkan kebakaran,” tutupnya.

Seperti diketahui, kebakaran terjadi pada Kamis lalu sekitar pukul 15.15 WIB menghanguskan 17 rumah dan berdampak pada 80 warga dari 38 kepala keluarga (KK). Para korban kini mengungsi di Balai Pengajian Darul Mutaallimin dan Kantor Keuchik Gampong setempat.

Di lokasi terlihat bantuan darurat dari berbagai pihak serta dari Pemerintah Kota Banda Aceh mulai mengalir, berupa kebutuhan pokok, pakaian, dan tenda darurat. *** (Laporan Jurnalis Warta-Nusantara.Com : Rivan Barsela)

WartaNusantara

WartaNusantara

Related Posts

Pemuda Waikomo Lembata Dukung Program Inklusi Peduli Orang Muda
Uncategorized

Pemuda Waikomo Lembata Dukung Program Inklusi Peduli Orang Muda

Pemuda Waikomo Lembata Dukung Program Inklusi Peduli Orang Muda LEMBATA : WARTA-NUSANTARA.COM--  Program Inklusi Lembaga Kajian dan Pengembangan Sumber Daya...

Read more
Lembata Sambut PPPK Tahap II : Momentum Penguatan Pelayanan Publik

Lembata Sambut PPPK Tahap II : Momentum Penguatan Pelayanan Publik

Polda NTT Tindak Tegas Insiden Antar Pemuda di Alor

Polda NTT Tindak Tegas Insiden Antar Pemuda di Alor

Orang Gerindra Buat Beda, (Catatan Liburan di NTT 23/4 – 8/5 2022)

MBG – Makan Bikin Gawat (Darurat)

Lembata Siap Gelar Festival Lamaholot 2025 : Bupati Pacu Koordinasi Gaungkan Nama Daerah

Lembata Siap Gelar Festival Lamaholot 2025 : Bupati Pacu Koordinasi Gaungkan Nama Daerah

Yohanes De Rosari : “Anggaran Retret ASN Sudah Disetujui Banggar DPRD NTT”

Yohanes De Rosari : “Anggaran Retret ASN Sudah Disetujui Banggar DPRD NTT”

Load More
Next Post
Sekretaris Gerindra Banda Aceh Kesalkan Zulfadli Lecehkan Kader Gerindra

Sekretaris Gerindra Banda Aceh Kesalkan Zulfadli Lecehkan Kader Gerindra

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Ads

Tag

mostbet mostbet UZ Sastra
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman
  • Kontak

Copyright @ 2020 Warta-nusantara.com, All right reserved

No Result
View All Result
  • Home
  • Polkam
  • Internasional
  • National

Copyright @ 2020 Warta-nusantara.com, All right reserved

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In