• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman
  • Kontak
Sabtu, November 8, 2025
No Result
View All Result
  • Home
  • National
  • Internasional
  • Polkam
  • Hukrim
  • News
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Home
  • National
  • Internasional
  • Polkam
  • Hukrim
  • News
  • Pendidikan
  • Olahraga
No Result
View All Result
No Result
View All Result
Home Uncategorized

Bupati Anton Hadjon Umumkan Satu Warga Flotim Terpapar Virus Corona

by WartaNusantara
Mei 8, 2020
in Uncategorized
0
Bupati Anton Hadjon Umumkan Satu Warga Flotim Terpapar Virus Corona
0
SHARES
167
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Bupati Flores Timur, Antonius H. Gege Hadjon ST, selaku Ketua Gugus Tugas Percepatan penanganan Covid-19 Flores Timur, Antonius Gege Hadjon, ST mengumumkan secara resmi  satu warga Flores Timur terpapar virus corona. Ha itu disampaikan Bupati Anton Hadjon saat konferensi pers dengan para wartawan diruang kerjanya. Rabu (6/5/2020) pukul 18.00 Wita. Seorang Warga yang diumumkan terpapar virus corona itu menurut Bupati Anton Hadjon dari cluster Lambelu  pada tanggal 7 April 2020 turun bersama 17 penumpang lainnya asal Flores Timur di pelabuhan Lorens Say, Maumere Kabupaten Sikka. 

Konferensi pers itu dihadiri pula  Sekda Flores Timur, Ketua Pelaksana Tim Gugus Tugas Penanganan Covid 19 Kabupaten Flores Timur, Paulus Igo Geroda, S.Sos,M.AP, Dandim 1624, Letkol Inf. Komang Agus, Kapolres Flotim, AKBP Deni Abraham, SIK, Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Flores Timur, Agustinus Ogi Silimalar, serta sejumlah pimpinan OPD lingkup Setda Flores Timur.

Kepada Media Bupati menyampaikan “Selama ini, eks Penumpang Km Lambelu itu menjalani karantina di rumah ret-ret milik bruder BHK di Emaus, Kelurahan Weri. Ke-17 orang itu ditetapkan sebagai  Orang Dalam Pengawasan (ODP) dan telah menjalani masa karantina selama 14 hari namun belum diijinkan pulang sebelum mendapatkan hasil Swab. Dari hasil Swab Laboratorium di Jakarta itu, akhirnya diketahui ODP eks KM Lambelu berinisial RB berusia 33 tahun itu positip corona, ujar  Bupati Anton Hadjon.    

Sebelum diketahui terpapar virus corona, kata Bupati Anton Hadjon, pasien tersebut  terlebih dahulu menjalani pemeriksaan cepat (rapid test) untuk melihat suatu infeksi di dalam tubuh. Setelah diketahui reaktif berdasarkan hasil rapid test tersebut, ODP yang bersangkutan  itu di rawat secara khusus di sebuah kamar di lokasi karantina itu. Namun kemudian berdasarkan hasil swab dinyatakan positif corona. Orang tersebut langsung dievakuasi ke RSUD Larantuka oleh Tim Medis dari Gugus Tugas  Penangan Covid 19 Kabupaten Flores timur, untuk diisolasi dan dirawat intensif.

RelatedPosts

Dinas P3A Lembata Gelar Dialog-“Tobo Baung”: Apa Kata Masyarakat Adat Tentang Perlindungan Perempuan dan Anak Dalam Tradisi Lamaholot

Dinas P3A Lembata Gelar Dialog-“Tobo Baung”: Apa Kata Masyarakat Adat Tentang Perlindungan Perempuan dan Anak Dalam Tradisi Lamaholot

Kejari Lembata Setor Uang Korupsi 1 Miliar Kasus Proyek Jalan : Lely Lumina Lay divonis 4 Tahun Penjara

Kejari Lembata Setor Uang Korupsi 1 Miliar Kasus Proyek Jalan : Lely Lumina Lay divonis 4 Tahun Penjara

Load More

Selain mengumumkan 1 pasien positip Korona, Bupati Anton Hadjon juga mengumumkan meninggalnya seorang Pasien Dalam Pengawasan (PDP) yang di rawat di ruang isolasi RSUD Larantuka. ODP itu diketahui meninggal dunia pada Selasa  5 Mei 2020, pukul 12.00 wita.

Pasien tersebut diketahui memiliki penyakit bawaan dan meninggal sebelum diketahui hasil Swab dari Laboratorium Swab di Surabaya, Jawa Timur.  “Tadi malam jam 12.00, 1 Pasien Dalam Pemantauan (PDP) asal Wulanggitang meninggal. Beliau memiliki gejala gangguan pernapasan. Beliau sudah di bawa Kembali ke Boru pukul 05.00 wita, dan sudah dimakamkan sesuai protokol covid-19,” ujar Bupati Anton Hadjon.

Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Flores Timur, dr. Agustinus Ogie Silimalar, dalam kesempatan itu menjelaskan, PDP asal Wulanggitang itu diketahui memiliki riwayat kontak dengan seseorang yang berasal dari Bali. Namun tidak dijelaskan secara rinci riwayat kontak sang PDP yang meninggal itu.**Humas Flotim/Tri Budi, WN02**

WartaNusantara

WartaNusantara

Related Posts

Dinas P3A Lembata Gelar Dialog-“Tobo Baung”: Apa Kata Masyarakat Adat Tentang Perlindungan Perempuan dan Anak Dalam Tradisi Lamaholot
Seni Budaya

Dinas P3A Lembata Gelar Dialog-“Tobo Baung”: Apa Kata Masyarakat Adat Tentang Perlindungan Perempuan dan Anak Dalam Tradisi Lamaholot

Dinas P3A Lembata Gelar Dialog-"Tobo Baung": Apa Kata Masyarakat Adat Tentang Perlindungan Perempuan dan Anak Dalam Tradisi Lamaholot “Tobo Baung...

Read more
Kejari Lembata Setor Uang Korupsi 1 Miliar Kasus Proyek Jalan : Lely Lumina Lay divonis 4 Tahun Penjara

Kejari Lembata Setor Uang Korupsi 1 Miliar Kasus Proyek Jalan : Lely Lumina Lay divonis 4 Tahun Penjara

KH. Ma’ruf Amin Pimpin Dewan Penasehat SMSI

KH. Ma’ruf Amin Pimpin Dewan Penasehat SMSI

Putra NTT Dr. Karolus Lando Pimpin Audit 16 Bandara di Indonesia

Putra NTT Dr. Karolus Lando Pimpin Audit 16 Bandara di Indonesia

Kakek 72 Tahun Setubui Dua Pelajar Kakak Beradik

Kakek 72 Tahun Setubui Dua Pelajar Kakak Beradik

Padma Indonesia : Bupati Sumba Barat dan Kapolres Diminta Segera Atasi Wilayah Resapan Air Reklamasi Tanpa Ijin AMDAL

Menteri HAM Natalius Pigai diminta Selamatkan NTT dari Jaringan Mafia Perdagangan Orang

Load More
Next Post
Bupati Anton Hadjon Tinjau Lokasi Pembangunan Talud Penahan Gelombang

Bupati Anton Hadjon Tinjau Lokasi Pembangunan Talud Penahan Gelombang

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Ads

Tag

mostbet mostbet UZ Sastra
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman
  • Kontak

Copyright @ 2020 Warta-nusantara.com, All right reserved

No Result
View All Result
  • Home
  • Polkam
  • Internasional
  • National

Copyright @ 2020 Warta-nusantara.com, All right reserved

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In