• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman
  • Kontak
Jumat, Januari 2, 2026
No Result
View All Result
  • Home
  • National
  • Internasional
  • Polkam
  • Hukrim
  • News
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Home
  • National
  • Internasional
  • Polkam
  • Hukrim
  • News
  • Pendidikan
  • Olahraga
No Result
View All Result
No Result
View All Result
Home Hukrim

Konflik Adonara, Rumah Warga dibakar Satu Meninggal Empat Masuk UGD Tertembak Senjata Rakitan

by WartaNusantara
Oktober 21, 2024
in Hukrim
0
Konflik Adonara, Rumah Warga dibakar Satu Meninggal Empat Masuk UGD Tertembak Senjata Rakitan
0
SHARES
303
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Konflik Adonara Satu Meninggal Empat Masuk UGD , Desa terbakar

ADONARA : WARTA-NUSANTARA.COM–Konflik yang terjadi di Pulau Adonara memakan makan korban jiwa. satu orang meninggal dunia. Pasalnya, Permasalahan Tanah Adat di Adonara ini menyebabkan Bentrok antara Desa Bugalima dengan Desa Ile Pati yang berujung pada Pembakaran Rumah Warga Desa Bugalima Kecamatan Adonara Barat, Kabupaten Flores Timur, Provinsi NTT, Senin 21 Oktober 2024.

Kapolres Flotim AKBP I Nyoman Putra Sandita membenarkan kejadian ini, dalam laporan yang diterima awak media bahwa kejadian ini terjadi pada Senin pagi sekitar pukul 05.30

“Hari ini sekitar pukul 05.30 wita, bertempat di Desa Bugalima telah terjadi pembakaran rumah warga oleh masyarakat dari Desa Ile Pati , Kecamatan Adonara Barat, Kabupaten Flores Timur (Flotim) yang disebabkan masalah tanah adat antara kedua desa tersebut,” kata I Nyoman.

Lanjutnya, masalah tanah ini telah terjadi sejak tahun sembilan puluan yang sampai dengan saat ini.

RelatedPosts

Tobby Ndiwa, Serfolus Tegu dan Kapolres Nagekeo Harus Diproses Hukum Terkait Kebocoran Data Intelijen dan Penyebaran Berita Bohong

Polres Nagekeo Jangan Halangi Media Menulis Mafia Waduk Lambo (Catatan untuk Gerombolan Mafia Nagekeo (11)

Berlawanan Arah Kasus Prada Lucky: PH Terdakwa Minta Bebas, PH Keluarga Lucky Minta Hukuman Mati

Berlawanan Arah Kasus Prada Lucky: PH Terdakwa Minta Bebas, PH Keluarga Lucky Minta Hukuman Mati

Load More

Kapolres Flotim ini juga menjelaskan dampak dari bentrokan yang terjadi yaitu ada 49 unit rumah warga Desa Bugalima terbakar, empat (4) korban Korban tertembak senapan angin yang di rujukan ke RSUD Hendrikus Fernandez Larantuka.

“Selain itu, satu orang korban laki-laki yang berusia 70 tahun meninggal dunia ditemukan dalam rumah yang terbakar di Desa Bugalima,” Papar I Nyoman

Salah satu korban yang terbakar di dalam rumah akibat konflik
I Nyoman mengatakan bahwa pihaknya bersama Anggota TNI sudah turun untuk mengamankan persoalan di TKP

“Personil Polsek Adonara Barat dengan Kapolsek bersama Danramil dan anggota Koramil Langsung turun ke TKP menghalau masa dan melakukan penyekatan di perbatasan desa, dan Sekitar pukul 06.00 wita dilakukan Panggilan Luar Biasa ( PLB ) untuk mengumpulkan seluruh Personil Polres Flotim, serta Pukul 07.00 wita Polres Flotim menurunkan Personil BKO sebanyak 45 orang di Pimpinan Kabag Ops AKP RIDWAN, S.H,” Jelas I Nyoman

Lanjutnya, Dilakukan pertemuan antara tokoh-tokoh masyarakat, Sekda, Kabag Ops, Danramil untuk mencari solusi menghentikan konflik, juga ilakukan olah TKP oleh Sat Reskrim terkait rumah yg dibakar dan korban.

Kapolres Flotim ini juga menegaskan bahwa sudah mengamankan 6 orang dan langsung dibawa ke Polres Flores Timur untuk proses pemeriksaan lanjutan.

“Situasi saat ini dapat dikendalikan, masing-masing massa kedua belah pihak masih berjaga di desa masing-masing,”Tutupnya *** (RS-WN-01)

WartaNusantara

WartaNusantara

Related Posts

Tobby Ndiwa, Serfolus Tegu dan Kapolres Nagekeo Harus Diproses Hukum Terkait Kebocoran Data Intelijen dan Penyebaran Berita Bohong
Hukrim

Polres Nagekeo Jangan Halangi Media Menulis Mafia Waduk Lambo (Catatan untuk Gerombolan Mafia Nagekeo (11)

Polres Nagekeo Jangan Halangi Media Menulis Mafia Waduk Lambo (Catatan untuk Gerombolan Mafia Nagekeo (11) Oleh Steph Tupeng Witin Jurnalis, Penulis...

Read more
Berlawanan Arah Kasus Prada Lucky: PH Terdakwa Minta Bebas, PH Keluarga Lucky Minta Hukuman Mati

Berlawanan Arah Kasus Prada Lucky: PH Terdakwa Minta Bebas, PH Keluarga Lucky Minta Hukuman Mati

Tobby Ndiwa, Serfolus Tegu dan Kapolres Nagekeo Harus Diproses Hukum Terkait Kebocoran Data Intelijen dan Penyebaran Berita Bohong

Ketika Antek-Antek GM Tak Henti Membungkam Suara Kebenaran (Catatan Untuk Gerombolan Mafia Nagekeo (10)

Jaksa Kena OTT KPK : Gagalnya Jaksa Agung Lakukan Reformasi Kejaksaan

Jaksa Kena OTT KPK : Gagalnya Jaksa Agung Lakukan Reformasi Kejaksaan

Sewa 50 Tahun, Dibungkus Rp4,5 Miliar: Logika Pemkab Lutim Dipertanyakan

Sewa 50 Tahun, Dibungkus Rp4,5 Miliar: Logika Pemkab Lutim Dipertanyakan

Tim Penasihat Hukum 22 Terdakwa Tolak Restitusi Rp1,65 Miliar, PH Keluarga Lucky: Hak Konstitusional Korban Tidak Bisa Dinegosiasikan

Tim Penasihat Hukum 22 Terdakwa Tolak Restitusi Rp1,65 Miliar, PH Keluarga Lucky: Hak Konstitusional Korban Tidak Bisa Dinegosiasikan

Load More
Next Post
Jokowi Jadi Kado Presiden Ketujuh Republik Indonesia Joko Widodo Usai Menjabat Dua Periode

Jokowi Jadi Kado Presiden Ketujuh Republik Indonesia Joko Widodo Usai Menjabat Dua Periode

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Ads

Tag

mostbet mostbet UZ Sastra
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman
  • Kontak

Copyright @ 2020 Warta-nusantara.com, All right reserved

No Result
View All Result
  • Home
  • Polkam
  • Internasional
  • National

Copyright @ 2020 Warta-nusantara.com, All right reserved

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In